
POTENSI DESA DAN KELURAHAN
Kode PUM |
5102070017 |
Desa/Kelurahan |
Pesagi |
Kecamatan |
Penebel |
Kabupaten/Kota |
Tabanan |
Provinsi |
Bali |
Bulan |
Oktober |
Tahun |
2023 |
Luas (Ha) |
541 Ha |
Koordinat Bujur |
115.08585 |
Koordinat Lintang |
-8.442061 |
Ketinggian DPL (M) |
320 Meter |
Terluar di Kecamatan |
Ya / |
Terluar di Kabupaten/Kota |
|
Terluar di Provinsi |
|
Terluar di Indonesia |
|
Nama pengisi |
I Ketut Eko Panunggal, S.Sos |
Pekerjaan |
Perangkat Desa Pesagi |
Jabatan |
Kasi Pemerintahan Desa Pesagi |
SUMBER DATA YANG DIGUNAKAN UNTUK MENGISI PROFIL DESA/KELURAHAN
1. |
Kelian Banjar Dinas |
2. |
Subak |
3. |
Adat |
4. |
LPM |
PROFIL DESA PESAGI
- Pemerintahan
- Wilayah Desa Pesagi
Desa Pesagi merupakan salah satu Desa yang berada di Wilayah Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan yang terletak, sebelah Barat Laut Kota Tabanan, dengan Luas Wilayah Sektir 541 Ha, dengan batas-batas wilayah :
â–º Sebalah Timur : Desa Rejasa ( Pangkung Pudeh ) dan Desa Tegallinggah
( Pangkung Pudeh )
â–º Sebelah Selatan : Desa Timpag ( Sungai Yeh Ho ), Kecamatan Kerambitan
â–º Sebelah Barat : Desa Gadung Sari ( Sungai Yeh Ngigih ) , Kecamatan Selemadeg Timur
â–º Sebelah Utara : Desa Sangketan ( Batas Buatan )
Desa Pesagi disahkan menjadi Desa pada tanggal 7 Februari 2003 dengan SK No : 05 Tahun 2003. Dilihat dari segi Pemerintahan Desa, Desa Pesagi mewilayahi 8 ( delapan ) Banjar Dinas yaitu :
- Banjar Dinas Cangkup
- Banjar Dinas Pesagi
- Banjar Dinas Temukuaya
- Banjar Dinas Munduk Juwet
- Banjar Dinas Kuumkeladi
- Banjar Dinas Pegubugan Kauh
- Banjar Dinas Tegal Seka
- Banjar Dinas Pegubugan Kangin
- Struktur Organisasi Pemerintahan Desa Pesagi
Pemerintahan Desa terdiri dari Pemerintah Desa dan BPD. Pemerintah Desa adalah Perbekel dan Perangkat Desa yang terdiri dari Sekretaris Desa dan Perangkat Desa Lainnya. Disamping Pemerintahan Desa juga terdapat Lembaga-lembaga Kemasyarakatan yaitu :
- Lembaga Hansip
- Lembaga PKK
- Lembaga Adat
- Lembaga Subak
- Badan Pembinaan Desa (Babinsa)
- Pembinaan Masyarakat (Bimas)
- Lembaga Kepemudaan ( Karang Taruna )
- Lembaga KWT
- Lembaga Kesehatan
- Lembaga Keuangan
- Lembaga Kelompok Masyarakat Petani
STRUKTUR PEMERINTAH DESA PESAGI
Perbekel : I Made Sudana
Sekretaris Desa : I Wayan Sugawa
Kasi Pemerintahan : I Ketut Eko Panunggal S.Sos
Kasi Kesra : I Made Semadi
Kasi Pelayanan : Ni Wayan Ariasih
Kaur Perencanaan : I Gede Suyanda Putra
Kaur Umum : I Wayan Satrawirawan
Kaur Keuangan : Ni Made Sumariati
Staf Desa : I Wayan Karmanata
Staf Desa : Ni Made Ari Artini
Staf Desa : Ni Putu Susiana Wulandari
Kelian Banjar Dinas :
- Kelian Banjar Dinas Cangkup : I Made Willyana
- Kelian Banjar Dinas Pesagi : Anak Agung Adi Andika
- Kelian Banjar Dinas Temukuaya : I Made Suardana
- Kelian Banjar Dinas Munduk Juwet : I Nyoman Suarnata
- Kelian Banjar Dinas Kuumkeladi : I Made Santiyasa
- Kelian Banjar Dinas Pegubugan Kauh : I Wayan Sujaya
- Kelian Banjar Dinas Tegal Seka : I Wayan Eka Sujaya
- Kelian Banjar Dinas Pegubugan Kangin : I Nengah Muliyana
Struktur Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
Ketua : I KETUT SUARTIKA
Wakil Ketua : I GUSTI NYOMAN MURDITA
Sekretaris : I MADE AGUS GARGITA
Bid. P. Musyawarah : I WAYAN JURI
Bid.Penyelengaraan Pemerintahan : I MADE MULYADI RIYASA
Bid. Pembangunan : I KETUT SUASTIKA
Bid. Pembinaan Kemasyarakatan : I WAYAN ARDIANA
Bid. Pemberdayaan Kemasyarakatan : NI LUH SURYA DEWI ANTARI
Bid. Penanggulangan Bencana : I WAYAN ASTRA WIRAWAN
Jarak Tempuh Dengan Kota
Dilihat dari letak Desa Pesagi yang berada di Wilayah Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan yang terletak, sebelah Barat Laut Kota Tabanan dan dapat digambarkan bahwa orbitasi Jarak dari Pusat Pemerintahan Desa Ke :
- Pemerintahan Kecamatan : 13Km dgn waktu tempuh sekitar 15 menit
- Ibukota Kabupaten / Kotamadya DATI II : 25Km dgn waktu tempuh sekitar 45 menit
- Jarak Dari Ibukota Propinsi DATI I : 45Km dgn waktu tempuh sekitar 120 menit
Fasilitas Yang Ada Di Desa Pesagi
Saat ini fasilitas yang ada di Desa Pesagi baik dari segi sarana prasarana tarnsportasi, sarana prasana pasilitas umum (gedung kantor/balai pertemuan ) , sarana pendidikan, sarana prasana kesehatan dan sarana peralatan kantor dapat kami gambarkan sebagai berikut :
- Sarana Prasarna Transportasi :
Untuk sarana tarnsportasai yang ada Di Desa Pesagi kwalitasnya perlu ditingkatan, mengingat sarana tarnsportasai ini memegang peran yang sangat penting didalam menunjang perekonomian, adapun sarana transportasai tersebut dapat kami gambarkan sebagai berikut :
Jarak Tempuh Dengan Kota
Dilihat dari letak Desa Pesagi yang berada di Wilayah Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan yang terletak, sebelah Barat Laut Kota Tabanan dan dapat digambarkan bahwa orbitasi Jarak dari Pusat Pemerintahan Desa Ke :
- Pemerintahan Kecamatan : 13Km dgn waktu tempuh sekitar 15 menit
- Ibukota Kabupaten / Kotamadya DATI II : 25Km dgn waktu tempuh sekitar 45 menit
- Jarak Dari Ibukota Propinsi DATI I : 45Km dgn waktu tempuh sekitar 120 menit
Sarana Prasarna Pasilitas Umum ( Gedung Kantor, Balai Pertemuan ) :
- Kantor Desa Pesagi Terdiri dari 1 Unit Padmasana dan 1 Unit Gedung terdiri dari beberapa ruang:
- Ruang Kepala Desa
- Ruang Komputer
- Ruang BPD
- Ruang Sekdes
- Ruang Dapur dan
- Ruang Utama Pelayanan Masyarakat.
- Balai Banjar Dinas :
- Balai Banjar Dinas Cangkup Setatus minjam di Balai Adat Cangkup.
- Balai Banjar Dinas Pesagi
- Balai Banjar Dinas Temukuaya
- Balai Banjar Dinas Munduk Juwet
- Balai Banjar Dinas Kuumkeladi setatus kerjasama dengan Adat Kuumkeladi
- Balai Banjar Dinas Pegubugan Kauh
- Balai Banjar Dinas Tegal Seka dan
- Balai Banjar Dinas Pegubugan Kangin
Sarana Prasarna Pendidikan :
Desa Pesagi yang terdiri darai 8 Banjar Dinas hanya tersedia fasilitas pendidikan yaitu Yayasan PAUD Kumara Sari, TK Kumara Sari dan 1 SD yaitu SD No 1 Pesagi yang berlokasai di Br. Dinas Pesagi, dan keberadaan PAUD, TK dan SD ini dapat digambarkan sebagai berikut
- SD Nomor 1 Pesagi di Pesagi dengan Jumlah Gedung sebanyak 9 Unit Gedung
- PAUD Kumara Sari dan TK Kumara sari Pesagi meminjam 1 Unit Ruangan dari Kantor Desa di Pesagi untuk proses pendidikan.
Sarana Prasarana Kesehatan
Di Desa Pesagi terdapat 8 Posyandu, Posyandu ini ada di masing-masing Banjar Dinas dana jumlah Kader di setiap Posyandu sebanayak 5 Orang, kegiatan Posyandu ini meliputi Penimbangan Balita, Pemberian Makanan Tambahan Balita, dan Pemantuan Pertumbuhan Bayi. dan untuk Tenga Kesehatan yang ada di Desa Pesagi hanya ada 1 Orang Tenaga Kesehatan yaitu Bidan Desa, dimana Bidan ini mengadakan praktek di PUSTU Pesagi, dari jam 08.00 sampai 13,00 wita, Bidan ini Bernama NI WAYAN SARI PARIANI alamat Banjar Dinas Babahan Kawan,Desa Babahan, Kec.Penebel No Tlp.0361-8526026.
Sarana Prasarana Peralatan Kantor
Sarana Prasarana peralatan kantor yang ada di Desa Pesagi yaitu :
- 7 Unit Laptop beserta 9 meja, 4 printer
- 2 Buah Piling Kabinet
- 2 Buah Rak Arsip
- 1 Buah Televisi
- 2 Buah Telepon umum ( Bantuan Telkom )
- 1 Mesin Pencukur Rumput
- 2 Buah Mesin Ketik
- 8 Buah Meja Kerja beserta Kursi Untuk Posyandu
- 15 Buah Meja Rapat dan 50 Kursi
- 1 Buah Papan Kegiatan
- 2 Set Kursi Meubel Beserta Meja
- 1 Tape Recorder
- 1 Buah Karpet.
Alamat Desa / No.Telepon/HP Aparat Desa
Desa Pesagi yang berada di wilayah Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan Propinsi Bali.
Berikut Nomor Telpon Yang dapat dihubungi :
- Nomor Telphon Kantor : 081337693732
- Nomor Telphon Perbekel : 085103090328
- Nomor Telphon Sekdes : 081999546450
Kondisi Alam Desa Pesagi, Luas Wilayah, dan Pengunaan Lahan
Dilihat dari kondisi Geografis, wilayah Desa Pesagi terletak ± 550 M dari Permukaan Laut, dengan Suhu Udara berkisar antara 25°C-28°C dengan curah hujan rata – rata 358 CM/TAHUN dengan Luas Wilayah 541 Ha dengan Penggunaan sebagai berikut :
Pemukiman Umum : 17 HA
Untuk Bangunan :
1 Perkantoran : 0.012 HA
2 Sekolah : 0.035 HA
5 Tempat Peribadatan : 0.090 HA
6 Kuburan : 0.092 HA
7 Jalan :
-
-
- Jalan Desa : 25.650 KM
- Jalan Kabupaten : 11.400 KM
- Jalan Propinsi : - KM
-
8 Lain-lain : 34.208 HA
Untuk Pertanian Sawah :
- Sawah Irigasi Teknis : 253 HA
- Ladang / Tegalan : 222 HA
- Hutan Rakyat : 25 HA
Rekreasi dan Olah Raga :
- Tempat Rekreasi Bendungan Telaga Tunjung : 10 HA
Bidang Pertanian
Dalam bidang pertanian di Desa Pesagi telah terkoordinir secara Teroraginasai dengan Tanaman Padi yang mayoritas, disamping itu juga ada pengembangan Tanaman Sayuran seperti Kacang Panjang, Mentimun, Muncis, Terong dan lainnya. Adapun Organisai dibidang pertanian dan luas lahan dapat digambarkan sebagai berikut :
Di Desa Pesagi terdapat 1 Pekasehan Subak Basah yaitu Subak Pesagi dan ini pun rencananya akan di mekarkan menjadi 2 Pekasehan Subak Basah yaitu Subak Pesagi dan Subak Dalem dan proses ini telah sampai pada proses pelaporan data dan persayaratan ke Pemerintah Kabupaten adapun Struktur Subak Pesagi dan Subak Dalem Rencana Pemekararan sebagai berikut :
- Struktur Organisasi Subak Pesagi :
Pekaseh : I Wayan Sudiarsa
Sekretaris : I Gusti Ngurah Nitia
Bendahara : I Nengah Suwiji
- Luas Wilayah Subak : 149.32 Ha
- Jumlah Anggota : 218 Orang
- Pura Penyungsungan : 1 Pura Ulun Suwi dan 3 Pura Bedugul Subak
- Komodite Utama : Tanaman Padi, dismaping itu juga dikembangan tanaman Sayuran seperti Kacang Panjang, Muncis, Mentimun dan Terong.
- Produksi ( ton/Ha ) Padi : 3.8 Ton/Ha
- Nomor Telepon : 0361-8718998
Subak Pesagi ini terdiri dari 2 (dua) Tempek yaitu Tempek Subak Pesagi dan Tempek Subak Cangkup dengan Struktur Organisasi sebagai berikut :
Tempek Subak Pesagi :
Kelian Subak : I Gusti Ngurah Nitia
Sekretaris : I Wayan Suradnya
Bendahara : I Nengah Suwiji
Jumlah Anggota : 170 Anggota
Tempek Subak Cangkup :
Kelian Subak : I Nengah Wijana
Sekretaris : I Ketut Wijana
Bendahara : I Wayan Lista
Jumlah Anggota : 48 Anggota
- Struktur Organisasi Subak Dalem:
Pekaseh : I Ketut Suwetra
Sekretaris : I Nengah Kasub
Bendahara : I Ketut Suradadi
- Luas Wilayah Subak : 103.68 Ha
- Jumlah Anggota : 146 Orang
- Pura Penyungsungan : 1 Pura Ulun Suwi dan 2 Pura Bedugul Subak
- Komodite Utama : Tanaman Padi, dismaping itu juga dikembangan tanaman Sayuran seperti Kacang Panjang, Muncis, Mentimun dan Terong.
- Produksi ( ton/Ha ) Padi : 3.8 Ton/Ha
Subak Dalem ini terdiri dari 3 (Tiga) Tempek yaitu Tempek Subak Munduk Juwet, Tempak Subak Kuumkeladi dan Tempek Subak Pegubugan dengan Struktur Organisasi sebagai berikut :
Tempek Subak Munduk Juwet :
Kelian Subak : I Wayan Suandi
Sekretaris : I Nyoman Merta
Bendahara : I Nengah Kasub
Jumlah Anggota : 34 Anggota
Tempek Subak Kuumkeladi :
Kelian Subak : I Made Sumarata
Sekretaris : I Nengah Suarya
Bendahara : A.A Made Suanda
Jumlah Anggota : 80 Anggota
Tempek Subak Pegubugan :
Kelian Subak : I Made Subawa
Sekretaris : I Nyoman Murya
Bendahara : I Nengah Subrata
Jumlah Anggota : 32 Anggota
Demikian dapat digambarkan keberadaan dibidang pertanian,disamping itu juga dibawah lembaga Subak Basah terdapat pula kelompok-kelompok Tani yang tergabung dalam GAPOKTAN di tingkat Desa Pesagi.
- Bidang Perkebunan
Bidang Perkebunan ini sama halnya dengan dibidang Pertanian yaitu terkoordinir secara Teroraginasai dengan Komodite antara lain : Kelapa, Kakao, Kopi, Cengkeh, Vanilli dan Kayu ( Tanaman Hutan ). Adapun Organisasi Kelembagaan Subak Abian di Desa Pesagi sebanyak 4 Lembaga Subak Abian dan dapat digambarkan sebagai berikut :
- Organisasi Subak Abian Tunjung Sari
Pekaseh : I Ketut Arka
Sekretaris : I Ketut Suastika
Bendahara : I Nyoman Sumerta
- Luas Wilayah Subak : 53.77 Ha
- Jumlah Anggota : 57 Orang
- Pura Penyungsungan : 1 Pura Subak Abian
- Komodite Utama : Kelapa, Kakao, Kopi, Cengkeh, Vanilli dan Kayu/Bambu
- Usaha / UP : Permentasi Kakao, Koprasi Simpan Pinjam
- Alamat : Banjar Dinas Cangkup,Desa Pesagi,Kec Penebel
- Nomor Telepon : 0361-9298573
- Organisasi Subak Abian Rencana Karya
Pekaseh : I Wayan Tawa
Sekretaris : I Wayan Karya
Bendahara : I Ketut Senata
- Luas Wilayah Subak : 57.75 Ha
- Jumlah Anggota : 59 Orang
- Pura Penyungsungan : 1 Pura Subak Abian
- Komodite Utama : Kelapa, Kakao, Kopi, Cengkeh, Vanilli dan Kayu/Bambu
- Usaha / UP : Simpan Pinjam, Pengelolaan Pupuk
- Alamat : Banjar Dinas Pesagi,Desa Pesagi,Kec Penebel
- Nomor Telepon : 0361-7927055
- Organisasi Subak Abian Mekar Sari
Pekaseh : I Wayan Sutama
Sekretaris : I Made Toni
Bendahara : I Nyoman Sukarta
- Luas Wilayah Subak : 57.75 Ha
- Jumlah Anggota : 105 Orang
- Pura Penyungsungan : 1 Pura Subak Abian
- Komodite Utama : Kelapa, Kakao, Kopi, Cengkeh, Vanilli dan Kayu/Bambu
- Usaha / UP : Koprasai Simpan Pinjam, Jual Beli Kakao Petani
- Alamat : Banjar Dinas Temukuaya,Desa Pesagi,Kec Penebel
- Nomor Telepon : 081353331830
- Organisasi Subak Abian Mandala Mekar
Pekaseh : I Wayan Dianta
Sekretaris : I Made Arka
Bendahara : I Nengah Karmana
- Luas Wilayah Subak : Ha
- Jumlah Anggota : 52 Orang
- Pura Penyungsungan : Pura Subak Abian Di Khayangn Puseh Munduk Juwet
- Komodite Utama : Kelapa, Kakao, Kopi, Cengkeh, Vanilli dan Kayu/Bambu
- Usaha / UP : Simpan Pinjam, Pengelolaan Pupuk
- Alamat : Banjar Dinas Munduk Juwet,Desa Pesagi,Kec Penebel
- Nomor Telepon : 0361-7927056
- Organisasi Subak Abian Buwana Asri
Pekaseh : I Nyoman Sukarma
Sekretaris : I Wayan Sugawa
Bendahara : I Made Subawa
- Luas Wilayah Subak : 56.44 Ha
- Jumlah Anggota : 59 Orang
- Pura Penyungsungan : 1 Pura Subak Abian
- Komodite Utama : Kelapa, Kakao, Kopi, Cengkeh, Vanilli dan Kayu/Bambu
- Usaha / UP : Pengelolaan Pupuk, Pengembangan Ternak Sapi
- Alamat : Banjar Dinas Tegal Seka,Desa Pesagi,Kec Penebel
- Nomor Telepon: 0361-9103903
- Organisasi Subak Abian Karya Mekar
Pekaseh : I Made Sukarja
Sekretaris : I Wayan Satrawirawan
Bendahara : I Ketut Mustika
- Luas Wilayah Subak : 45 Ha
- Jumlah Anggota : 75 Orang
- Pura Penyungsungan : 1 Pura Subak Abian
- Komodite Utama : Kelapa, Kakao, Cengkeh, dan Bambu
- Usaha / UP : Pengembangan Ternak Sapi
- Alamat : Banjar Dinas Kuukeladi ,Desa Pesagi,Kec Penebel
- Nomor Telepon : 085338069858
Kelompok-kelompok perkebunan yang belum tercakaup dalam organisasi Subak Abian, kelompok ini bergabung dengan GAPOKTAN Desa Pesagi.
- Bidang Kehutanan
Dibidang Kehutanan telah dikembangan Hutan Rakyat yang baru ini mulai penanaman pohon jenis Albesia, Jabaon, Gamelina, Mahoni, Jati Mas, durian dll, Penanaman pohon ini dilakukan di setiap Subak Abian dan kelompok-kelompok perkebunan yang bibit kayunya diperoleh dari pemerintah, dan swadaya petani kebun, yang sampai saat ini luas penanaman pohon telah mencapai luas ± 60 Ha yang menyebar di Wilayah Desa Pesagi.
- Bidang Perikanan
Di Desa Pesagi telah terbentuk kelompok bididaya ikan sebanyak 35 Kelompok yang masing-masing kelompok anggotanya terdiri dari 10-20 orang, namun kelompok ini sampai sekarang belum menunjukkan aktivitas karena kurangnya permodalan dan pelatihan di bidang usaha perikanan. Padahal melihat kebutuhan akan ikan sangat banyak, minat masyarakat sangat ingin untuk membudidayakan perikanan air tawar.
- Bidang Peternakan
Di Bidang Peternakan sebagain besar masayarakat Desa Pesagi beternak Sapi, Babi, Ayam Kampung, Itik, dan terdapat Pula Usaha Ternak Ayam Petelor,. Peternakan sekala kecil ini merupakan sampaingan masyarakat untuk menunjang pendapatan perekonomian rumah tangga. saat ini populasi ternak yang terdapat di Desa Pesagi :
- Sapi Sebanyak : 609 Ekor
- Babi : 569 Ekor
- Ayam Kampung : 1.286 Ekor
- Itik : 300 Ekor
- Ayam Petelor : 4.000 Ekor
- Religi,Budaya Dan Kesenian
Dari segi religi, sebagian besar nasyarakat Desa Pesagi menganut Agama Hindu, Desa Pesagi terdiri dari 6 Desa Adat ( Desa Pakraman ) dan dapat digambarkan keberadaannya sebagai berikut :
- Desa Adat Cangkup :
Bendesa Adat : Drs. I Wayan Wisarja
Sekretaris : I Nyoman Sila Arnada
Bendahara : I Nyoman Muryana
Kelihan Adat : I Made Sumerta
Jumalah Krama Adat : 53 KK
Pura Penyungsungan : - Khayangan Puseh Odalan Minggu, Umanis Langkir
- Khyangan Baleagung Minggu, Umanis Langkir
- Khyangan Dalem Kamis, Umanis Paing, Watugunung.
- Khayangan Prajapati
- Setra
Kesenian : - Sekhee Santhi Lila Gita ( Ketua : I Nengah Sulatra , Jumlah Anggota 15 Orang )
- Geguntangan Lila Gita ( Ketua : I Nengah Sulatra, Jumlah Anggota 12 Orang )
Alamat : Banjar Dinas Cangkup Desa Pesagi
Nomor Telepon : 0361-8617915
- Desa Adat Pesagi :
Bendesa Adat : I Wayan Karya
Sekretaris : I Gusti Putu Artawan
Bendahara : I Nengah Budi Arta
Kelihan Adat Pesagi Kelod : Bagus Arta Guna Putra
Kelihan Adat Pesagi Kaja : I Made Suatra
Jumalah Krama Adat : 99 KK
Pura Penyungsungan : - Khayangan Puseh Odalan Rabu, Julungwangi.
- Khyangan Baleagung Odalan Rabu, Julungwangi
- Khyangan Dalem Odalan Rabu Kliwon, Ugu
- Khayangan Prajapati
- Setra
Kesenian : - Sekhee Santhi Windhu Suara ( Ketua : I Nengah Sudarwa, Jumlah Anggota : 25 Orang )
- Geguntangan Windhu Suara ( Ketua : I Nengah Sudarwa, Jumlah Anggota 12 Orang )
- Sekhee Joged Bunggung Manik Cipta Winangun ( Ketua : I Ketut Sirta Wiguna, Sek : I Wayan Suariya, Bendahara : I Wayan Suparwa, Nomor Tlpn Yang Bisa Dihubungi : 085 638 577 44 )
Alamat : Banjar Dinas Pesagi, Desa Pesagi
Nomor Telepon : 085100167681
- Desa Adat Munduk Juwet :
Bendesa Adat : I Nengah Kasub
Sekretaris : I Made Suamba
Bendahara : I Made Sukada
Kelihan Adat : I Wayan Juri
Jumalah Krama Adat : 62 KK
Pura Penyungsungan : - Khayangan Puseh Odalan Anggara Kasih, Medang Sia.
- Khyangan Baleagung Odalan Anggara Kasih, Medang Sia.
- Khyangan Dalem Minggu Umanis Langkir
- Khayangan Prajapati
- Setra
Kesenian : - Sekhee Santhi Suara Mekar ( Ketua : I Made Suamba, Jumlah Anggota 25 Anggota )
- Geguntangan Suara Mekar ( Ketua : I Made Suamba, Jumlah Anggota : 14 Orang )
- Sekhee Gong Suka Laksana ( Ketua : I Gusti Made Wirya, Jumlah Anggota; 30 Orang )
Alamat : Banjar Dinas Munduk Juweti, Desa Pesagi
Nomor Telepon : -
- Desa Adat Kuumkeladi :
Bendesa Adat : I Made Suarsana
Sekretaris : I Ketut Mustika
Bendahara : I Made Suwirta
Kelihan Adat Kuumkeladi Kelod : Anak Agung Putu Surya
Kelihan Adat Kuumkeladi Kaja : I Wayan Candra Wiguna
Jumalah Krama Adat : 89 KK
Pura Penyungsungan : - Khayangan Puseh Odalan Selasa Dukut
- Khyangan Baleagung Odalan Selasa Dukut
- Khyangan Dalem Odalan Sabtu Kliwon, Wayang
- Khayangan Prajapati
- Pura Tengah Desa Adat Kuumkeladi
- Setra
Kesenian : - Sekhee Santhi Dharma Kumala Kanthi ( Ketua : NI Wayan Sukerti, Jumlah Anggota 25 Orang )
- Geguntangan Dharma Kumala Kanthi
- Sekhee Gong Dharma Kanthi ( Katua : I Wayan Widastra, Jumlah Anggota 32 Orang )
- Sekhee Rindik Muni Nramara ( Ketua : I Made Suarsana, Jumlah Anggota 3 Orang )
Alamat : Banjar Dinas Kuumkeladi, Desa Pesagi
Nomor Telepon : 081238241322
- Desa Adat Tegal Seka :
Bendesa Adat : Drs I Nyoman Suardita
Sekretaris : I Nyoman Darmawan
Bendahara : I Wayan Sutarjana
Kelihan Adat : I Made Subawa
Jumalah Krama Adat : 55 KK
Pura Penyungsungan : - Khayangan Puseh Odalan Sabtu Kliwon Wuku Wayang
- Khyangan Baleagung Odalan Sabtu Kliwon Wuku Wayang
- Khyangan Dalem Selasa Kliwon, Julung Wangi
- Khayangan Prajapati Selasa Kliwon, Julung Wangi
- Setra
Kesenian : - Sekhee Santhi Utama Sastra ( Ketua : I Nyoman Sukarma, Jumlah Anggota 15 Orang )
- Geguntangan Utama Sastra ( Ketua : I Nyoman Sukarma, Jumlah Anggota 12 Orang )
Alamat : Banjar Dinas Tegal Seka, Desa Pesagi
Nomor Telepon : 085 237 802 741
- Desa Adat Pegubugan Kangin :
Bendesa Adat : I Nyoman Sukarta
Sekretaris : I Ketut Eko Panunggal,S.Sos
Bendahara : I Wayan Sutarjana
Kelihan Adat : I Made Subawa
Jumalah Krama Adat : 58 KK
Pura Penyungsungan : - Khayangan Puseh Odalan Rabu Kulantir
- Khyangan Baleagung Odalan Rabu Kulantir
- Khyangan Dalem Odalan Kamis Sinta
- Khayangan Prajapati
- Setra
Kesenian : - Sekhee Santhi Wirama Jati ( Ketua : I Nyoman Sukarta, Jumlah Anggota 12 Orang )
- Geguntangan Wirama Jati ( Katua : I Nyoman Sukarta, Jumlah Anggota 12 Orang )
- Sekhee Gong Lila Winangun ( Ketua :
I Made Goyok, Jumlah Anggota ; 32 Orang )
Alamat : Banjar Dinas Pegubugan Kangin , Desa Pesagi
Nomor Telepon : 085 237 802 741
- Kelian Tempek Adat Rejasa di Temukuaya :
Kelihan Tempek : I Wayan Sukarta
Sekretaris : I Nyoman Sukanata
Bendahara : I Wayan Suparna
Jumalah Krama Tempek Temukuaya : 65 KK
Pura Penyungsungan : - Pura Tanggun Desa Temukuaya
Kesenian : - Sekhee Santhi Sidha Mangun Dharma Kanthi ( Ketua : I Wayan Sukarta, Jumlah Anggota 13 Orang )
- Geguntangan Sidha Mangun Dharma Kanthi Jumlah Anggota 12 Orang )
- Sekhee Angklung Teruna Mekar ( Ketua : I Wayan Sudarsana, Jumlah Anggota : 30 Orang )
- Sekhee Rindik Sidha Mukti ( Ketua : I Wayan Suparwa Jumlah Anggota 9 Orang, No Tlpn : 0361-8687044 )
Alamat : Banjar Dinas Temukuaya, Desa Pesagi
Nomor Telepon : 0361-7986128
Disamping tersebut diatas di Desa Pesagi terdapat pula Pura Gunung Kereban yang merupakan Pura Cagar Budaya, dengan struktur Prajuru Pura sebagai berikut :
Ketua : I Nengah Luwes
Sekretaris : I Wayan Sigra
Bendahara : I Made Yudiana
Jumlah Kerama: 250 KK teriri dari berbagai Desa yaitu Desa Rejasa, Desa Pesagi, Desa Tegallinggah.
Alamat Pura : Banjar Dinas Temukuaya, Desa Pesagi, Kecamatan Penebal,
Sejarah Singkat Pura Gunung Kereban
Pura ini berdiri tahun 1931, kisahnya dimana Puri Tabanan mengirim utusan ke Puri Jegu dan Puri Biang untuk nangun yasa, maka untusan yang ke Puri Biaung pergi ke I Mangku Cangkup untuk meminta tempat terbaik untuk nagun yasa/semadhi, maka I Mangku Cangkup mengantar utusan tersebut ke daerah Temukuaya, setelah menemukan tepat untuk nangun yasa, mulailah upacara tersebuat, pas waktu tengah malam kira-kira jam 12.00, terlihatlah asap putih di bagian timur laut dari tempat semadhi, maka tempat itu dinamakan Pura Batu Belig, karena tempat nangun yasa/semadhi tersebut lokasinya tinggi, maka lokasi tersebut dinamakan Gunung Kereban, dan tempat nangun yasa/semadhi tersebut di beri nama Pura Gunung Kereban.
Demikianlah yang dapat diuraikan kisah berdirinya Pura Gunung Kereban, namun kisah ini belum sepenuhnya sempurna, untuk menyempurnakan kisah tersebut ada di buku kisah Berdirinya Pura Gunung Kereban.
- Obyek Wisata / Potensi Wisata Yang Bisa Dikembangkan
Secara khusus, di Desa Pesagi tidak memiliki Tempat Wisata. Namun di Desa Pesagi bisa di jadikan tempat obyek Agro Wisata, mengingat potensi perkebunan dan areal persawahan yang membentang laus di Desa Pesagi dan telah banyak pula pramuwisata dengan mengajak Wisatawan Mancanegara memakai rute Di Desa Pesagi untuk obyek pemotretan.
Secara khusus pengembangan Pariwisata di Desa Pesagi akan dipusatkan di Kawasan Bendungan Telaga Tunjung. Bendungan Telaga Tunjung yang dimulai pengerjaannya tahun 2003 yang meliputi kawasan tiga desa yaitu Desa Pesagi, Desa Rejasa dan Timpag. Dalam pengembangannya kawasan Bendungan Telaga Tunjung mempunyai beberapa rencana terkait dengan pengembangan obyek wisatanya. Memperhatikan wilayah pengembangan yang hampir 80% ada di Wilayah Desa Pesagi, maka bisa dipastikan pontensi Pariwisata ( Agro Wisata ) di Desa Pesagi akan menjadi aset khusus untuk pengembangan Desa secara keseluruhan.
Lokasi Bendungan Telaga Tunjung sangat strategis, merupakan satu jalur dengan obyek wisata lainnya seperti dari Tanah Lot- Batu Karu – Bedugul yang memungkinkan obyek wisata Bendungan Telaga Tunjung bisa berkembang.
Permasalahan yang masih ada di Bendungan Telaga Tunjung :
- Prasarana Trasnsportasi belum ada.
- Masyarkat sekitar belum sepenuhnya memahami potensi Bendungan
- Pengelolaan Bendungan belum optimal
- Pengembangan sesuai rencana sampai saat ini belum bisa terlaksana.
Demikianlah gambaran Desa Pesagi yang dapat disajikan, mungkin penyajian ini belum sempurna untuk itu kami mohon kritik dan saran yang sifatnya membangun dan mlengkapi Gambaran ( Profil )Desa Pesagi secara detail dan terperinci.